Tech.hitekno.com - iBoxing Week 2023 akhirnya digelar oleh Erajaya. Sesuai dengan tahun sebelumnya, gelaran ini kembali menawarkan diskon gila-gilaan untuk iPhone. Lengkapnya, berikut daftar harga iPhone diskon di event iBoxing Week 2023.
Untuk membeli iPhone dalam gelaran iBoxing Week 2023 ini, pengguna dapat mengakses melalui laman iBox atau Erajaya mulai 27 Januari 2023 lalu hingga 5 Januari 2023.
Pembelian iPhone selama periode iBoxing Week 2023 ini dapat dilakukan di situs resmi iBox maupun Erajaya. Lengkapnya, berikut daftar harga iPhone diskon di event iBoxing Week 2023.
Baca Juga:
Konsisten, Rata-Rata Jumlah Pemain Mobile Legends Stabil di Angka 80 Jutaan di 2022
- iPhone 7 Plus 128 GB - Rp 6.499.000 menjadi Rp 6.349.000
- iPhone SE 2 Gen 64 GB - Rp 7.499.000 menjadi Rp 5.999.000
- iPhone SE 2 Gen 128 GB - Rp 8.799.000 menjadi Rp 6.799.000
- iPhone SE 2 Gen 256 GB - Rp 10.499.000 menjadi Rp 8.999.000
- iPhone XR 64 GB - Rp 7.999.000 menjadi Rp 7.499.000
- iPhone XR 128 GB - Rp 9.299.000 menjadi Rp 8.599.000
- iPhone 11 64 GB - Rp 7.999.000 menjadi Rp 7.249.000
- iPhone 11 128 GB - Rp 9.249.000 menjadi Rp 8.949.000
- iPhone 11 Pro 256 GB - Rp 20.999.000 menjadi Rp 15.999.000
- iPhone 11 Pro 512 GB - Rp 24.999.000 menjadi Rp 18.999.000
- iPhone 11 Pro Max 64 GB - Rp 18.999.000 menjadi Rp 13.999.000
- iPhone 11 Pro Max 256 GB - Rp 22.999.000 menjadi Rp 17.999.000
- iPhone 12 64 GB - Rp 11.999.000 menjadi Rp 10.799.000
- iPhone 12 128 GB - Rp 12.999.000 menjadi Rp 11.799.000
- iPhone 12 256 GB - Rp 14.999.000 menjadi Rp 13.999.000
- iPhone 12 Pro 128 GB - Rp 18.499.000 menjadi Rp 15.799.000
- iPhone 12 Pro 256 GB - Rp 20.999.000 menjadi Rp 16.499.000
- iPhone 12 Pro 512 GB - Rp 24.999.000 menjadi Rp 18.999.000
- iPhone 12 Pro Max 128 GB - Rp 20.499.000 menjadi Rp 15.999.000
- iPhone 12 Pro Max 256 GB - Rp 22.999.000 menjadi Rp 17.499.000
- iPhone 12 Pro Max 512 GB - Rp 26.999.000 menjadi Rp 19.999.000
Diskon tambahan bisa didapat oleh pembeli melalui diskon bank dengan menggunakan kartu kredit BCA, BNI, BRI, CIMB Niaga, Citibank hingga Digibank.
Baca Juga:
Acil Banjir Hujatan Usai RRQ Kalah, ONIC Coach Yeb Beri Tanggapan Begini
Sudah digelar setiap tahunnya, itu tadi daftar harga iPhone diskon di event iBoxing Week 2023. Tertarik untuk membeli perangkat yang mana?
Berita Terkait
-
5 HP dengan Kamera Telephoto Terbaik Juli 2025, Kamu Pilih Mana?
-
Harga Sepertiga iPhone 15 Pro, Xiaomi 14T Mampu Saingi Spek HP Flagship
-
3 Rekomendasi iPhone Murah yang Masih Layak Dibeli 2025
-
HONOR 400 Lite Resmi Masuk Indonesia, HP Rp3 Jutaan Rasa Flagship, Punya Fitur Ala iPhone 16
-
Ponsel Lipat iPhone Fold Dikabarkan Masuk Fase Pengujian Prototipe
-
Rekomendasi HP Android Mirip iPhone 16, Spesifikasinya Bukan Kaleng-kaleng
-
Bocoran Gambar Ini Isyaratkan Perubahan Aneh" di iPhone 17 Air
-
Benarkah 2 Filter Baru Xiaomi x Leica Bisa Saingi Fotografi iPhone?
-
3 HP China Mirip iPhone, Hadir dengan Tiga Kamera Boba Harga Cuma Rp1 Jutaan
-
3 Rekomendasi iPhone Murah untuk Ngonten, Harga Mulai Rp2 Jutaan, Spek Kamera Gahar
Tag
Terpopuler
-
3 HP Xiaomi di Bawah Rp5 Juta, Disebut 'HP Sultan' dengan RAM 12GB Momori 512GB
-
5 HP dengan Kamera Telephoto Terbaik Juli 2025, Kamu Pilih Mana?
-
Harga Sepertiga iPhone 15 Pro, Xiaomi 14T Mampu Saingi Spek HP Flagship
-
Sederet HP OPPO Anyar 2025, Bodi Tahan Banting, Baterai Jumbo, Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Bocoran Xiaomi 15T Pro: Tawarkan Performa Gahar dan Bawa Sensor Kamera Samsung
Terkini
-
5 Tips Memilih Action Cam untuk Bikin Vlog
-
Tukang Tato Oles Kotoran ke Wajah Ceweknya, Gegara Sudah Bayari Kos Malah Dipakai Pacar Selingkuh
-
Geger Oknum Santriwati Ponpes Al Zaytun Disebut Tuding Ibunya Najis!
-
Astaga! Ini Alasan Tukang Tato Balur Wajah Pacar dengan Kotorannya
-
Tukang Tato di Jaksel Oles Wajah Pacar dengan Kotorannya, Dipaksa Makan Tinja Manusia Juga
-
Instagram Kini Perkenankan Penggunanya untuk Unduh Video Reels
-
Cara Edit Foto Cewek Korea Pakai AI yang Viral dan Jadi Tren Sekarang
-
Apa Arti Roleplay RP yang Viral di TikTok?
-
5 Tips Memilih Ponsel untuk Ojol