Tech.hitekno.com - Instagram dilaporkan akan memperluas fitur "Close Friends" ke dalam postingan di platform tersebut. Dengan pembaruan ini, pengguna dapat memposting foto dan video yang hanya dapat dilihat oleh teman-teman terdekat mereka. Fitur baru ini juga akan membawa tab "Audience" baru di bagian postingan.
Dilansir dari Gizchina, Alessandro Paluzzi, seorang reverse engineer dan pengembang aplikasi mobile, mengungkapkan informasi tersebut. Berdasarkan tangkapan layar yang dia berikan, Instagram sedang mengembangkan fitur yang memungkinkan pengguna menyembunyikan postingan dari semua kecuali teman-teman terdekat. Hal ini akan memungkinkan pengguna memposting konten eksklusif di platform tersebut.
Seperti fitur "Close Friends" pada stories, fitur ini juga akan membawa tab "Audience" baru pada mekanisme posting. Pembaruan ini dapat memberikan manfaat bagi pembuat konten, dimana bulan lalu, platform menambahkan fitur yang memungkinkan pengguna menambahkan beberapa tautan di bawah profil mereka.
Baca Juga:
Bagaimana Cara Kerja Panel Surya, Kok Bisa Menghasilkan Listrik dari Sinar Matahari
Instagram juga memungkinkan pengguna menambahkan soundtrack ke foto yang diposting di feed. Dilaporkan bahwa platform tersebut juga sedang menguji fitur yang sama untuk postingan karusel dan catatan. Namun, belum ada informasi jelas mengenai kapan fitur "Close Friends" akan tersedia untuk postingan.
Namun, karena Instagram sedang menguji fitur tersebut, kemungkinan akan diperkenalkan dalam pembaruan mendatang. Oleh karena itu, pengguna disarankan untuk selalu memperbarui aplikasi agar tidak ketinggalan pembaruan. Instagram tersedia untuk diunduh di App Store dan Google Play Store.
Baca Juga:
Ditemukan Puluhan Gunung Bawah Laut di Sekitar Flores, Ada yang Masih Aktif
Berita Terkait
-
Netflix dan JAFF Hadirkan REEL LIFE Film Camp, Ajang Pencarian Bibit Muda
-
Makin Mudah Edit Foto Pakai Fitur AI Pro di POCO F6
-
Hapus Watermark Foto: Ini Manfaat Watermark Remover
-
5 Situs Web Teratas untuk Mengunduh Aplikasi Android yang Dimodifikasi
-
5 Rekomendasi Crypto Wallet Terbaik untuk Investor Indonesia, Ini Opsinya
-
3 Tips Mendigitalisasi Foto dan Video Momen Lebaran: Pilah, Pilih, Pulih
-
Aplikasi Merchant BCA Resmi Diluncurkan untuk Pelaku Usaha, Apa Kelebihannya?
-
Cara Membuat Stiker WhatsApp Sendiri, Beda dengan Lainnya
-
Bagaimana Cara Mengedit Video Seperti Profesional dengan CapCut Creative Suite?
-
7 Tips Membuat Kreasi Foto Cerita ala Leica dengan Xiaomi 13T
Terpopuler
-
Review Vivo V40 Lite 4G: Paket Lengkap untuk Semua Kebutuhan
-
Review WD My Passport 6TB: Hardisk Eksternal Ideal untuk Penyimpanan Data Besar
-
Review Xiaomi 13T, Kolaborasi Leica Bukan Sekadar Gimmick
-
Review Realme 11, Akhirnya NFC dan Memori Besar di Kelasnya
-
Review POCO F6: Performa Gahar, Fitur Lengkap, Benarkah Flagship Killer?
Terkini
-
Tukang Tato Oles Kotoran ke Wajah Ceweknya, Gegara Sudah Bayari Kos Malah Dipakai Pacar Selingkuh
-
Geger Oknum Santriwati Ponpes Al Zaytun Disebut Tuding Ibunya Najis!
-
Astaga! Ini Alasan Tukang Tato Balur Wajah Pacar dengan Kotorannya
-
Tukang Tato di Jaksel Oles Wajah Pacar dengan Kotorannya, Dipaksa Makan Tinja Manusia Juga
-
Instagram Kini Perkenankan Penggunanya untuk Unduh Video Reels
-
Cara Edit Foto Cewek Korea Pakai AI yang Viral dan Jadi Tren Sekarang
-
Apa Arti Roleplay RP yang Viral di TikTok?
-
5 Tips Memilih Ponsel untuk Ojol
-
Apa Itu Flow AMOLED yang Ada di POCO F5?